Asuransi

6 Cara Mendaftar Asuransi Allianz dengan Mudah

Ada berbagai macam cara yang bisa dilakukan untuk berinvestasi salah satunya yaitu berinvestasi melalui asuransi. Di zaman yang semuanya serba maju ini banyak sekali resiko yang mungkin bisa saja terjadi. Maka dari itu masyarakat dituntut untuk mempunyai jaminan untuk menjamin kehidupan mereka seperti jaminan kesehatan, jaminan pendidikan putra putri mereka mulai dari tingkat dasar hingga tingkat universitas sampai jaminan kebahagiaan di hari tua nanti. Perusahaan asuransi merupakan solusi yang tepat untuk memperoleh jaminan tersebut. Banyak sekali perusahaan asuransi khususnya asuransi jiwa di Indonesia yang menawarkan produk produk yang menjamin semua kebutuhan yang di inginkan oleh masyarakat.

Baca juga:

Perusahaan asuransi memiliki perbedaan yang cukup signifikan dengan perusahaan yang bergerak dibidang lain. Namun memiliki satu kesamaan dengan jasa perbankan yaitu sama sama mengemban sejumlah uang milik masyarakat. Tapi perusahaan asuransi berbeda dengan perbankan, perusahaan asuransi akan memberikan uang yang telah di investasikan oleh nasabah apabila mereka telah melakukan klaim. Dan setiap periode yang ditentuka para nasabah harus membayarkan sejumlah uang atau premi kepada perusahaan asuransi. Dan uang atau premi yang dibayarkan tersebut akan di asuransikan, atau juga akan dicadangkan untuk investasi dan sebagai modal perusahaan. Oleh karena itu penulis akan menjelaskan sedikit tentang perusahaan asuransi Allianz dan bagaimana cara mendaftarnya mari simak penjelasannya.

Baca juga:

Asuransi Allianz merupakan perusahaan asuransi yang berasal dari luar negri dan memasuki pasar domestik dengan menawarkan produk produk asuransi andalan mereka. Perusahaan asuransi Allianz merupakan perusahaan asuransi terbesar di dunia dan mengklaim dirinya sebagai world trade center. Di Indonesia sendiri perusahaan asuransi Allianz berdiri sejak 1981 yang terbagi menjadi 2 perseroan terbatas yaitu PT Asuransi Allianz Utama Indonesia yang berdiri sejak tahun 1989 yang bergerak dalam bidang asuransi properti, kendaraan bermotor, bencana alam, kebakaran, kecelakaan diri, liability dan rekayasa. Dan yang kedua yaitu PT Asuransi Allianz Life Indonesia yang bergerak dalam bidang asuransi kesehatan, asuransi jiwa, employee benefit, saving dan dana pensiun. (Baca Juga: syarat mendirikan bank – cara menghitung NJOP)

Produk-produk Asuransi Allianz

Setelah mengetahui seluk beluk perusahaan asuransi Allianz disini penulis akan mengenalkan produk produk apa saja yang dimiliki perusahaan asuransi Allianz. Program Allianz sendiri di Indonesia terbagi menjadi 2 kategori yaitu asuransi individu atau perorangan dan asuransi kumpulan atau korporasi. Asuransi tersebut dapat disesuaikan dengan kebutuhan dan tujuan yang akan anda capai di masa depan. Berikut 5 kategori produk asuransi yang di tawarkan oleh perusahaan asuransi Allianz: (Baca juga: biaya pajak mobil berbagai merek – keuntungan memiliki kartu kredit)

  1. Asuransi Umum Allianz

Asuransi Umum Allianz ini termasuk salah satu produk Allianz. Asuransi Umum Allianz dibagi lagi menjadi 3 sub-unit yang pastinya setiap produk memiliki fungsi dan manfaat yang berbeda beda dan dapat disesuaikan dengan kebutuhan yang di inginkan:

  • Asuransi Perorangan
  • Asuransi UKM
  • Asuransi Korporasi

(baca Juga: jenis reksadana , bank dengan bunga deposito tinggi )

  1. Asuransi Jiwa Allianz

Asuransi jiwa Allianz ini termasuk salah satu produk Allianz. Asuransi jiwa Allianz dibagi lagi menjadi 8 sub-unit yang pastinya setiap produk memiliki fungsi dan manfaat yang berbeda beda dan dapat disesuaikan dengan kebutuhan yang di inginkan:

  • SmartLink Flexi Account Plus
  • SmartLink – New Flexi Account
  • SmartLink Maxi Fund Plus
  • Produk Bancassurance Allianz – HSBC
  • Produk Bancassurance Allianz – SCB
  • Produk Bancassurance Allianz – Bank Permata
  • Produk Bancassurance Allianz – Muamalat
  • Produk Bancassurance Allianz – Bank Danamon

(Baca juga: cara menabung emas di pegadaian – cara investasi emas untuk pemula )

  1. Asuransi Kesehatan Allianz

Asuransi kesehatan Allianz ini termasuk salah satu produk Allianz. Asuransi kesehatan Allianz dibagi lagi menjadi 3 sub-unit yang pastinya setiap produk memiliki fungsi dan manfaat yang berbeda beda dan dapat disesuaikan dengan kebutuhan yang di inginkan:

  • Smart Health Maxi Violet – Asuransi Kesehatan
  • SmartHealth – Asuransi Kesehatan Kumpulan
  • Asuransi Kesehatan Allisya Care

(Baca juga : kebutuhan dasar manusia , Cara Mengajukan Kartu Kredit)

  1. Employee Benefits

Asuransi employee benefits ini termasuk salah satu produk Allianz. Asuransi employee benefits dibagi lagi menjadi 5 sub-unit yang pastinya setiap produk memiliki fungsi dan manfaat yang berbeda beda dan dapat disesuaikan dengan kebutuhan yang di inginkan:

  • Asuransi Mikro Allianz
  • SmartProtection – Asuransi Kumpulan
  • SmartFinance – Savings Plan Kumpulan
  • SmartPension(DLPK) – Asuransi Dana Pensiun Kumpulan
  • SmartHealth – Asuransi Kesehatan Kumpulan

(Baca juga : faktor pertumbuhan ekonomi , cara mendapatkan modal usaha)

  1. Sharia

Asuransi sharia ini termasuk salah satu produk Allianz. Asuransi sharia dibagi lagi menjadi 3 sub-unit yang pastinya setiap produk memiliki fungsi dan manfaat yang berbeda beda dan dapat disesuaikan dengan kebutuhan yang di inginkan:

  • Allisya Protection – Asuransi Jiwa
  • Allisya Maxi Fund Plus – Asuransi Jiwa
  • Asuransi Umum

(Baca juga : syarat pendirian yayasan , Pajak Penghasilan Perusahaan)

Cara Mendaftar Asuransi Allianz

Berikut penulis akan menjelaskan cara mendaftar Asuransi Allianz:

  1. Calon nasabah bisa menghubungi agen agen terdekat atau mendatangi langsung kantor pemasaran Asuransi Allianz yang tersebar di seluruh Indonesia
  2. Mengisi surat pengajuan asuransi (SPAJ)
  3. Lampirkan foto copy KTP atau akte kelahiran bagi yang belum mempunyai KTP
  4. Menentukan besar premi sesuai dengan kemampuan finansial calon nasabah
  5. Setelah melengkapi dokumen termasuk lampiran bukti setoran selanjutnya akan di proses oleh instansi terkait
  6. Pihak underwriting Allianz akan menganalisis dan memutuskan apakah pengajuan diterima atau tidak dan hasil akan dikirimkan ke alamat calon nasabah

(Baca Juga: dasar hukum asuransi syariah , investasi syariah terbaik)

Dengan mengubungi agen terdekat atau mendatangi kantor pemasaran asuransi Allianz dapat memudahkan calon nasabah mengetahui lebih lanjut tentang produk produk asuransi yang dipasarkan oleh perusahaan asuransi Allianz. Selain itu juga perusahaan asuransi Allianz sering mengadakan promo dan juga berbagai program hadiah kepada para nasabahnya, oleh karena itu selain mendapatkan jaminan atau perlindungan dari Allianz para nasabah juga dapat menikmati berbagai promo dan hadiah dari perusahaan asuransi Allianz. Demikian artikel informatif mengenai Cara Mendaftar Asuransi Allianz semoga bermanfaat. (Baca Juga: syarat mendirikan koperasi simpan pinjam – dasar hukum gadai)

dinand

Recent Posts

Hukum Bisnis Menurut Para Ahli Beserta Contohnya

Hukum bisnis merangkum seperangkat aturan dan norma hukum yang mengatur aktivitas bisnis dan perdagangan yang…

5 months ago

Depresi Ekonomi : Pengertian, Penyebab, Dampak, dan Cara Mencegahnya

Depresi biasanya sering kali dikaitkan dengan kondisi kejiwaan seseorang. Namun, ternyata depresi juga dapat berkaitan…

1 year ago

Tujuan Manajemen Sumber Daya Manusia Menurut Para Ahli dan Secara Umum

Sumber Daya Manusia (SDM) adalah sumber daya yang memiliki peran penting di dalam sebuah organisasi,…

1 year ago

Fungsi Manajemen Sumber Daya Manusia Menurut Para Ahli

Sumber Daya Manusia (SDM) disebut juga human resources, adalah individu-individu yang dipekerjakan oleh perusahaan, organisasi…

1 year ago

Sumber Daya Manusia Menurut Ahli

Sumber Daya Manusia (SDM), di dalam bahasa Inggris disebut human resources, secara umum dapat didefinisikan…

1 year ago

10 Faktor Yang Menyebabkan Rendahnya Mutu Tenaga Kerja

Sumber Daya Manusia (SDM) adalah aspek penting di berbagai bidang industri, SDM disebut juga tenaga…

1 year ago