Kali ini kita akan membahas mengenai kelebihan dan kekurangan saham syariah , simak pembahasan berikut ini:
Kelebihan Saham Syariah
Berikut merupakan kelebihan dari saham syariah:
- Masuknya Indeks LQ45
Indeks LQ45 adalah indeks pasar pada saham yang teruji yang sudah tercatat pada bursa efek yang terdapat lembaga atau perusahaan yang telah memiliki 45 perusahaan itu masuk dalam kriteria tertentu. - Sudah teruji diterbitkan oleh perusahaan halal
Saham syariah telah diuji melalui Dewan Pengawas Syariah dan lembaga lainnya yang telah menyeleksi perusahaan yang akannya menerbitkan investasi saham syariah.Kemudian, perusahaan tersebut harus memenuhi semua kriteria dan pesyaratan yang telah ditetapkan untuk tahapan seleksi saham syariah. - Adanya saham blue chip
Saham blue chip merupakan saham yang sudah termasuk kedalam katagori saham terpopuler dan ternama dibidang industri. Diinonesia pun sudah ada beberapa saham yang termasuk kedalam blue chip.
Kekurangan Saham Syariah
Beikut merupakan kekurangan dari saham syariah sebagai berikut:
- Resiko akan terjadinya capital loss
- Kemungkinan akan terjadi likuidasi
- Resiko akan kehilangan modal
- Saat memperoleh keuntungan terjadi tidak pasti
- Sedikitnya pada proses promosi.