Proses ekonomi tidak pernah lepas dari kehidupan sehari-hari, baik individu, keluarga, masyarakat, pemerintah, sampai negara. Segala sesuatu yang terdapat di dalam unsur perekonomian tentu saja memerlukan pengelolaan. Pengelolaan yang mencakup orang…
prajna
Setiap individu memiliki kebutuhan dari yang terkecil hingga terbesar. Tingkatan kebutuhan manusia bisa dijabarkan ke dalam piramida kebutuhan Maslow. Piramida tersebut menjadi gambaran bagaimana tingkat kebutuhan setiap individu. Tingkatan tersebut…
Proses ekonomi tidak pernah lepas dari masyarakat dan akan selalu ada dalam kehidupan sehari-hari. Tindakan ekonomi dalam kehidupan sehari-hari terdiri dari berbagai hal, mulai dari hal kecil hingga besar. Tidak dipungkiri bahwa…
Lembaga ekonomi peranannya besar bagi masyarakat, bukan hanya bank, koperasi simpan pinjam juga membantu masyarakat untuk mengelola dan bantuan dana untuk masyarakat. Bisa dikatakan bahwa koperasi simpan pinjam merupakan lembaga…
Proses ekonomi dalam masyarakat tidak dapat berjalan tanpa adanya peran pemerintah. Melalui lembaga keuangan, pemerintah bergerak untuk mengatur laju perekonomian negara. Pemerintah memiliki kebijakan moneter dalam mengelola perekonomian tersebut. Kebijakan…
Biaya peluang merupakan suatu pilihan terhadap barang atau jasa dengan mengorbankan salah satunya. Dalam memilih satu dari dua atau lebih pilihan tentu saja memerlukan pertimbangan. Melalui pertimbangan tersebut seseorang dapat…
Investasi merupakan penanaman modal atau uang pada perusahaan tertentu dalam rangka mendapatkan keuntungan. Ada beragam jenis investasi yang biasa digunakan masyarakat, antara lain investasi deposito, investasi emas, atau investasi properti.…
Inflasi ialah proses menurunnya nilai mata uang. Mata uang yang menurun atau mengalami ketidakstabilan, maka perekonomian negara juga ikut terpengaruh. Hal inilah yang menjadi akibat terjadinya inflasi pada suatu negara.…
Di dalam dunia perbankan tentu saja memiliki berbagai aktivitas baik internal maupun eksternal. Aktivitas tersebut memiliki sistem yang berbeda dalam mencapai tujuan masing-masing. Di dalam perbanka, aktivitas awal yang dilakukan…
Asuransi merupakan langkah pengelolaan keuangan untuk jangka panjang. Meskipun asuransi terkadang digunakan sebagai cara masyarakat dalam mengantisipasi resiko, tetapi juga menjadi cara mengelola keuangan jangka panjang. Bagaimana tidak, dengan jumlah…